Recipe: Yummy Soto Kemiri Khas Pati
Soto Kemiri Khas Pati.
You can cook Soto Kemiri Khas Pati using 19 ingredients and 8 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Soto Kemiri Khas Pati
- It's of kerongkong ayam/ bisa pake daging ayam (untuk suwiran).
- Prepare of Santan Kara kecil.
- Prepare of Bumbu Halus.
- It's of bawang merah.
- You need of bawang putih.
- Prepare of kemiri sangrai.
- Prepare of kunyit dibakar.
- It's of Bumbu Tambahan.
- Prepare of lengkuas (geprek).
- Prepare of jahe (geprek).
- You need of sereh (geprek).
- Prepare of daun salam.
- It's of daun jeruk.
- Prepare of Royco ayam.
- It's of Sambal.
- You need of Jeruk nipis.
- It's of Cabai rawit (untuk sambal kecap).
- You need of Kecap.
- You need of Bawang goreng untuk taburan.
Soto Kemiri Khas Pati step by step
- Cuci bersih kerongkongan ayam. Kasih jeruk nipis. Diamkan 5 menit (supaya amisnya hilang). Kemudian cuci kembali.
- Didihkan air, masukkan ayam beserta jahe.
- Sambil menunggu ayam empuk, Haluskan bumbu halus.
- Oseng bumbu halus, jika sudah wangi masukkan bumbu tambahan (Laos, sereh, daun salam, daun jeruk).
- Setelah bumbu matang, angkat dan campurkan ke dalam rebusan ayam. Tambahkan penyedap ayam. Aduk, Koreksi rasa. (Kalo pake kerongkongan,proses mateng nya cepet).
- Setelah itu masukkan kara yg sudah di beri sedikit air. Aduk. Kemudian Kecilkan api agar santan tidak pecah.
- Sambil menunggu matang, Jangan lupa Proses Bahan Pelengkap nya ya *Rebus kecambah. Lalu tiriskan *SAMBAL: Rebus cabai rawit (sesuai selera),haluskan, campur dg kecap. Koreksi rasa.
- Semua sudah siap. Tinggal dihidangkan. Penyajiannya Nasi, ayam, kecambah, sambal, bawang goreng, kasih perasan jeruk nipis. Mantaap.. Selamat mencoba.
0 Response to "Recipe: Yummy Soto Kemiri Khas Pati"
Posting Komentar